Hilirisasi usaha mandiri Pondok Pesantren Sirajussa’adah Depok

Authors

  • Ibnu Malkan Bakhrul Ilmi UPN Veteran Jakarta, Indonesia
  • Nur Intania Sofianita UPN Veteran Jakarta, Indonesia
  • Yessi Crosita Octaria UPN Veteran Jakarta, Indonesia
  • Fadhli Suko Wiryanto UPN Veteran Jakarta, Indonesia
  • Prima Dwi Priyatno UPN Veteran Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33292/mayadani.v5i2.217

Keywords:

Hilirisasi, Keripik Tempe, Madu, Pelatihan, Tempe

Abstract

Pondok Pesantren Sirajussa’adah merupakan salah satu pondok pesantren di Kota Depok yang bergerak secara mandiri. Kemandirian dibuktikan dengan seluruh pembiayaan pondok pesantren berasal dari pendapat usaha yang dijalankannya. Usaha yang dikembangkan yaitu Tempe Santri, Madu Murni, dan Air RO. Masalah yang dihadapi Pondok Pesantren salah satunya adalah pemasaran yang masih terbatas serta produk tempe menghadapi harga kedelai yang naik turun dan masih terdapat tempe yang tidak terjual. Sehingga pendapatan Pondok Pesantren menurun. Pada pengabdian masyarakat ini, solusi yang diberikan yaitu  pengembangan produk tempe baru serta peningkatan pemasaran produk melalui media digital. Kegiatan pengabdian dilakukan dari bulan Agustus 2023 sampai Agustus 2024. Langkah-langkah pengabdian masyarakat ini yaitu pelatihan pembuatan keripik tempe, pengembangan kemasan keripik tempe, pendampingan pengajuan sertifikat halal produk madu dan keripik tempe serta pemasaran melalui sosial media. Hasil dari kegiatan ini yaitu pondok pesantren memiliki produk baru yaitu keripik tempe, pondok pesantren memiliki sertifikat halal produk madu sholawat sirajus’saadah dan keripik tempe santri. Santri dan santriwati mampu membuat konten pemasaran dan edukasi menggunakan canva untuk untuk branding dan meningkatkan penjualan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Nur Intania Sofianita, UPN Veteran Jakarta

Program Studi S-1 Ilmu Gizi, Fakultas Ilmu Kesehatan, UPN Veteran Jakarta

Yessi Crosita Octaria, UPN Veteran Jakarta

Program Studi S-1 Ilmu Gizi, Fakultas Ilmu Kesehatan, UPN Veteran Jakarta

Fadhli Suko Wiryanto, UPN Veteran Jakarta

Program Studi S-1 Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UPN Veteran Jakarta

Prima Dwi Priyatno, UPN Veteran Jakarta

Program Studi S-1 Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UPN Veteran Jakarta

References

Afriyanti, A., Handayani, C. B., & Tari, A. I. N. (2018). Pendugaan Umur Simpan Keripik Tempe Sagu dalam Pengemas Aluminium Foil. Agrisaintifika: Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, 2(1), 12–18. https://doi.org/10.32585/ags.v2i1.214

Aji, S. P., Mulyadi, H., & Widjajanta, B. (2018). KETERAMPILAN WIRAUSAHA UNTUK KEBERHASILAN USAHA. Journal of Business Management Education (JBME), 3(3), Article 3. https://doi.org/10.17509/jbme.v3i3.14315

ARRUM IRVIANSARI PUTRI, 123020204, Hervelly, D. S., & Ina Siti Nurminabari, D. (2016). PENDUGAAN UMUR SIMPAN KERIPIK TEMPE YANG DIKEMAS DENGAN BERBAGAI JENIS KEMASAN DAN DISIMPAN PADA SUHU PENYIMPANAN BERBEDA [Other, Fakultas Teknik Unpas]. http://teknik.unpas.ac.id

Avriyanti, S. (2022). PENGARUH INOVASI PRODUK DAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA (Studi Pada UMKM Bidang Kuliner Di Kabupaten Tabalong). PubBis : Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Administrasi Publik Dan Administrasi Bisnis, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.35722/pubbis.v6i1.582

Budiarto, F. N. R., Amelia, K. S., Arindawati, S., Mawardhany, S. K., Belangi, H. A. P., Mas’udah, K. W., & Wuryandari, Y. (2022). Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) dalam Rangka Pengembangan UMKM Desa Ngampungan. Karya Unggul, 1(2), Article 2.

Fauzy, M., & Ahmadi, M. A. (2024). MENGUNGKAP PERAN SOSIAL MEDIA MARKETING DALAM MEMBANGUN LOYALITAS MEREK: MELALUI PENGALAMAN MEREK. Culture Education and Technology Research (Cetera), 1(3), Article 3.

Mukhtar, S., & Nurif, M. (2015). PERANAN PACKAGING DALAM MENINGKATKAN HASIL PRODUKSI TERHADAP KONSUMEN. JURNAL SOSIAL HUMANIORA (JSH), 8(2), Article 2. https://doi.org/10.12962/j24433527.v8i2.1251

Sari, H. M., Yosephin, B., & Haya, M. (2019). Variasi pengolahan daya terima dan kandungan zat gizi keripik tempe rasa bawang. AcTion: Aceh Nutrition Journal, 4(1), Article 1. https://doi.org/10.30867/action.v4i1.108

Siregar, P. P., Julmasita, R., Ananda, S., & Nurbaiti, N. (2023). Pentingnya Pendidikan Kewirausahaan di Perguruan Tinggi. Asatiza: Jurnal Pendidikan, 4(1), 43–50. https://doi.org/10.46963/asatiza.v4i1.805

Susanto, B., Hadianto, A., Chariri, F. N., Rochman, M., Syaukani, M. M., & Daniswara, A. A. (2021). Penggunaan Digital Marketing untuk Memperluas Pasar dan Meningkatkan Daya Saing UMKM. Community Empowerment, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.31603/ce.4244

Widyaningrum, P. W. (2017). Pengaruh Label Halal dan Celebrity Endorser terhadap Keputusan Pembelian (Survei pada Konsumen Wardah di Ponorogo). JESI (Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia), 6(2), Article 2. https://doi.org/10.21927/jesi.2016.6(2).%p

Yuliani, R., & Widyakanti, W. (2020). PENGABDIAN: MENCIPTAKAN VALUE ADDED (NILAI TAMBAH) KRIPIK TEMPE SAGU MELALUI VARIASI RASA DAN INOVASI KEMASAN. KUAT : Keuangan Umum Dan Akuntansi Terapan, 2(2), Article 2. https://doi.org/10.31092/kuat.v2i2.990

Downloads

Published

2024-10-22

How to Cite

Ilmi, I. M. B., Sofianita, N. I. ., Octaria, Y. C., Wiryanto, F. S. ., & Priyatno, P. D. (2024). Hilirisasi usaha mandiri Pondok Pesantren Sirajussa’adah Depok. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 5(2), 143–150. https://doi.org/10.33292/mayadani.v5i2.217

Issue

Section

Articles

Citation Check