Pelatihan Layanan BK Berdiferensiasi dalam Implementasi Kurikulum Merdeka bagi Guru BK SMP Magelang

Authors

  • Budi Astuti Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
  • Indriyana Rachmawati Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
  • Mitta Kurnasari Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
  • Sesya Dias Mumpuni Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33292/mayadani.v5i2.189

Keywords:

pendampingan, pengabdian masyarakat, sekolah, dinas pendidikan

Abstract

Abstrak

Pelatihan Layanan BK Berdiferensiasi bagi Guru BK SMP Magelang adalah inisiatif penting yang bertujuan meningkatkan kualitas layanan bimbingan dan konseling di sekolah. Fokus utamanya adalah mendukung pemahaman dan implementasi prinsip-prinsip Kurikulum Merdeka secara berdiferensiasi. Para guru BK akan mendapatkan pengetahuan dan keterampilan praktis untuk mengidentifikasi kebutuhan unik siswa, mengelola keragaman dalam kelas, dan menerapkan teknik konseling yang responsif. Pelatihan ini juga menekankan pendampingan agar guru BK dapat merancang strategi berdiferensiasi yang relevan dengan karakteristik setiap siswa. Harapannya, pelatihan ini akan menciptakan lingkungan pembelajaran inklusif yang memastikan setiap siswa mendapatkan dukungan sesuai dengan potensi dan keberagamannya, sejalan dengan semangat Kurikulum Merdeka. Pelatihan ini diharapkan memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan kualitas pendidikan dan pengembangan karakter siswa di SMP Magelang. Luaran yang ditargetkan berupa luaran wajib dan tambahan yaitu Surat Keterangan yang dikeluarkan pihak mitra yang menerangkan, dosen sebagai pendamping, Publikasi jurnal ilmiah, HKI, Naskah Kerjasama/IA dengan Dinas Pendidikan Kota  dan Kabupaten Magelang, Jurnal Nasional Terindeks SINTA, Tindak lanjut kerjasama (Naskah MoA antara Fakultas dan Mitra) dan Publikasi Media Sosial/Media Cetak.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ardiyan, L., Milfayetty, S., Purba, S., & Joharis Lubis, M. (2022). Pengembangan Model Manajemen Pelatihan Peningkatan Kompetensi Profesional Guru BK Terintegrasi Akun Belajar.Id. Jurnal Syntax Admiration, 3(6). https://doi.org/10.46799/jsa.v3i6.446

Arumsari, N. F. D., & Koesdyantho, A. R. (2021). Peran Guru BK Dalam Mempersiapkan Siswa-Siswi Menghadapi Kurikulum Merdeka Belajar (Penelitian pada Siswa Kelas XI Program Studi Pariwisata di SMK Negeri 1 Karanganyar Tahun Pelajaran 2020/2021). … : Jurnal Prodi Bimbingan Dan …, 7(2).

Basuki, A. ., Farozin, M., & Indriyana Rachmawati. (2023). Penyuluhan pada Guru Sekolah Dasar tentang Keberadaan Bimbingan dan Konseling . Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 4(2), 255–259. https://doi.org/10.33292/mayadani.v4i2.136

Beni Azwar. (2023). Peranan Guru BK dalam Mengembangkan Self Esteem Siswa Pada Kurikulum Merdeka Belajar. G-Couns: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 7(03). https://doi.org/10.31316/gcouns.v7i03.4556

Bennett, K., Cochrane, A., Mohan, G., & Neal, S. (2017). Negotiating the educational spaces of urban multiculture: Skills, competencies and college life. Urban Studies, 54(10). https://doi.org/10.1177/0042098016650325

Erganila, T., Astuti, B., & Nhung, L. N. A. (2022). The development of individual counseling guidelines for assertive training techniques to improve student assertiveness in state senior high schools in Yogyakarta. Psychology, Evaluation, and Technology in Educational Research, 4(2). https://doi.org/10.33292/petier.v4i2.101

Ginting, E. B., Agus Basuki, Eva Imania Eliasa, & Johannes Sohirimon Lumbanbatu. (2023). Implementing Multicultural Education Through Relationships with School Social Capital to Promote Social Harmony. International Journal of Islamic Education, Research and Multiculturalism (IJIERM), 5(1). https://doi.org/10.47006/ijierm.v5i1.214

Hijrah Eko Putro, S. (2016). Model Konseling Kelompok Teknik Self Regulated Learning Untuk Mengurangi Prokrastinasi Akademik Siswa. Jurnal Bimbingan Konseling, 5(1).

Indreswari, H., Probowati, D., & Rachmawati, I. (2022). Psychological Well-Being and Student Academic Burnout. Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling, 7(3). https://doi.org/10.17977/um001v7i32022p138-149

Indriyana, Riskiyana Prihatiningsih, & Henny Indreswari. (2023). Pelatihan penulisan artikel ilmiah menggunakan metode korelasi bagi Konselor. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 4(1), 1–9. https://doi.org/10.33292/mayadani.v4i1.102

Naraasti, D., & Astuti, B. (2019). Efektivitas Logoterapi terhadap peningkatan harga diri remaja pecandu narkoba di Pondok Pesantren Bidayatussalikin Yogyakarta. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 9(1). https://doi.org/10.25273/counsellia.v9i1.3690

Nurhayati, S. A., & Mumpuni, S. D. (2018a). Case Study of Kelurahan Employee Performance in East Tegal District. Cakrawala: Jurnal Pendidikan, 12(2). https://doi.org/10.24905/cakrawala.v12i2.1068

Nurhayati, S. A., & Mumpuni, S. D. (2018b). MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN NON-FORMAL MELALUI PEMBERIAN KETERAMPILAN KERJA PADA ANAK DIFABEL. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2). https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.129

Purnama, D. S., Farozin, M., & Astuti, B. (2020). Identification of Guidance and Counseling Service Needs for Higher Education Students at Universitas Negeri Yogyakarta. https://doi.org/10.2991/assehr.k.200814.072

Putro, H. E., & Tawil, T. (2019). PKU BAGI GURU BK SMK KABUPATEN MAGELANG UNTUK OPTIMALISASI KOMPETENSI, KINERJA DAN LAYANAN GURU BK BERBASIS FLOP SMART. Jurnal Terapan Abdimas, 4(2). https://doi.org/10.25273/jta.v4i2.4799

Rohinsa, M. (2023). PERAN DUKUNGAN GURU TERHADAP PEMENUHAN KEBUTUHAN PSIKOLOGIS DASAR SISWA DALAM KURIKULUM MERDEKA. JURNAL PENELITIAN DAN KARYA ILMIAH LEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS TRISAKTI, 8(2). https://doi.org/10.25105/pdk.v8i2.15456

Setyawan, B. (2022). Peran Guru Bk Dalam Mengimplementasikan Disiplin Positif. Seminar Nasional Dalam Jaringan Konseling Nusantara Ke 3, 2.

Sri Panca Setyawati, Risaniatin Ningsih, Ikke Yuliani Dhian Puspitarini, Nora Yuniar Setyoputri, & Rozzy Bintang Ambar Pratiwi. (2023). Peningkatan Pemahaman Tentang Perkembangan Masa Puber Bagi Orang Tua dan Guru. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 4(1), 44–50. https://doi.org/10.33292/mayadani.v4i1.121

Susanti, R. H., & Permatasari, D. (2020). Terapi menulis ekspresif sebagai upaya menurunkan perilaku agresif siswa sekolah menengah pertama. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 1(1), 27–32. https://doi.org/10.33292/mayadani.v1i1.6

Warastri, A. (2022). Peningkatan Resiliensi Guru dalam Kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh Dengan Pelatihan Stress Management. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 3(1), 42–46. https://doi.org/10.33292/mayadani.v3i1.75

Downloads

Published

2024-09-29

How to Cite

Astuti, B., Rachmawati, I., Kurnasari, M., & Mumpuni, S. D. (2024). Pelatihan Layanan BK Berdiferensiasi dalam Implementasi Kurikulum Merdeka bagi Guru BK SMP Magelang. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, 5(2), 17–24. https://doi.org/10.33292/mayadani.v5i2.189

Issue

Section

Articles

Citation Check